Rabu, 14 Mei 2014

[Review] HELLO CARE Intensive PLACENTA COLLAGEN Treatment Mask 20g

Selamat malam,....

Sudah pernah mendengar brand HELLO CARE?

Jadi HELLO CARE ini adalah salah satu brand masker dari Korea.

Usut punya usut, Mask Sheet ini sangat terkenal di Korea dan Jepang lho. Baru masuk Indonesia tahun 2013 kemarin. Dan wajar bila beberapa dari kita masih sedikit asing dengan namanya.

Dan saya berkesempatan untuk mencobanya juga^^

Sedikit pemberitahuan bahwa HELLO CARE ini menyediakan banyak sekali varian untuk kita. Jangan sampai bingung memeilih ya. Karena pilihannya ada 30 jenis. Hihihi.....

HELLO CARE juga meng-claim bahwa di balik isi 20g yang tertera pada kemasan maskernya, sebenarnya berisi 22g. HELLO CARE ini juga memiliki kandungan Collagen dalam setiap Masker-nya.

Well, Varian pertama yang saya coba adalah HELLO CARE Intensive PLACENTA COLLAGEN Treatment Mask.


Berikut bagian belakang masker


Pada bagian belakang ini, tertera CLAIM, CARA PAKAI, PERINGATAN dan KOMPOSISI masker yang dibuat dalam 3 bahasa. Korea, Inggris dan Jepang.

CLAIM

Masker perawatan dengan ekstrak Phyto Placenta Kedelai yang membuat kulit halus melalui pelembaban kulit yang efektif, Selagi menjaga kulit tetap lembab dan tangguh, Collagen yang ada di dalamnya sangat efektif dalam memberikan kelembaban dan nutrisi.

3Layercel - Super Moisture 3 - Layer Sheet

3Layercel adalah sebuah Masker Sheet 3-Layer yang memiliki efek protektif excellent pada kulit. Membantu meningkatkan penyerapan dan nutrisi pada kulit dengan efek kelembaban yang lama.

Selain Claim di atas, perusahaan HELLO CARE juga meng-klaim bahwa Produk ini disertifikasi oleh EEG [European Environment-friendly Certification] dengan menggunakan PULP yang terbaik dari Jerman.

CARA PAKAI

1. Setelah cleansing, pakai toner dan pelembab
2. Keluarkan masker dari sachet, letakkan perlahan ke wajah
3. Tunggu 20-30 menit, lepaskan
4. Pijatkan sisa Essence ke wajah dan sedikit lakukan tepukan
5. Selesai

ISI MASKER


Dan saat yang saya tunggu-tunggu adalah saat di mana saya akan meletakkan Mask-nya ke wajah saya,... Hmh... berasa adem dan nyaman di wajah.

Jiahahahahaha xd

Beberapa orang memilih untuk memasukkan masker dalam kulkas dulu baru memakainya. Katanya agar terasa lebih dingin. Tapi saya tidak. Begini saja sudah nyaman dan sejuk *jempol

Mari kita lihat sebelum dan sesudah pemakaian


Terlihat ya,.... setelah pemakaian kulit terlihat lebih halus dan sedikit lebih cerah. Btw, poto ini di upload tanpa editan kecuali watermark ^^

LIKES

1. Meresap dengan cepat.
2. Nyaman dipakai
3. Efek langsung bisa dirasakan sejak pertama pemakaian.
4. Essence-nya banyak sekali. Sisa Essence tetap saya biaran di wadahnya, saya gunakan sebagai Essence sebelum memakai krim malam keesokan harinya ^^
5. Good price, No expensive.... kk
6. Mengandung Collagen.

DISLIKES

1. Sedikit kurang suka wanginya. Bukan wangi sih sebenarnya. Bukan bau juga. Dan saya bingung harus mendeskripsikan bagaimana XD. Mungkin hanya belum terbiasa ;)

Tapi over all saya suka!

Rating : 5/5

Harga : 30 Pcs = Rp 250,000

Beli di sini.

Hitungannya satu masker hanya Rp 7,000. Padahal kalau beli bijian, harganya Rp 15,000 per pcs. Jauh lebih murah.

Well, Guys,... sekian dulu review saya kali ini. Semoga dapat membantu kalian semua yang ingin mencoba masker ini. Selamat malam~

 

ENGLISH

Good evening,..... 
 
Have you heard about HELLO CARE brand? 

So this HELLO CARE is one of the Brands of mask sheet from Korea.

I heard that this Mask Sheet is really popular in Korea in Japan. It just entered Indonesia last year 2013. So it's okay that some of us didn't know about it yet.

And I got the chance to try it so^^

A little bit information that HELLO CARE gives so many variations of this mask for us. So don't be confused when choosing. Cause the choices are 30 variations. Hihihii.....

HELLO CARE also claimed that behind the contains that include in the sachet is 20g. But actully It's 22g. And HELLO CARE Mask contains Collagen in every varian of it.

Well, The first Varian that I tried is HELLO CARE Intensive PLACENTA COLLAGEN Treatment Mask.


This is the back of the sachet


In the back of the sachet, there are CLAIM, HOW TO USE, CAUTIONS and INGREDIENTS in 3 languages. Korean, English and Japanese.

CLAIM

a treatment mask with soybean phyto placenta extract that make your skin smooth through effective skin moisturizing effect, while maintaining your skin moist and resilient through it's collagen ingredients that is highly effectivein providing moisture and nutrients.

3Layercel - Super Moisture 3 - Layer Sheet

3Layercel is a 3Layer  mask sheet that has an excellent protective effect. It helps increase absorption and nourishment for skin with long time moisturizing effect.

Beside that Claims above, HELLO CARE Company alsi claimed that this product got certificated by EEG [European Environment-friendly Certification] by Using the best PULP from Germany.

HOW TO USE

1. After cleansing, use toner and moisturizer
2. Take out mask sheet from the sachet, put it on face.
3. Wait for 20-30 minutes, take it off unggu 
4. Massage the rest of the essence on your face and pat pat a lil bit. 
5. Done

INSIDE SACHET


And the most I wait moment is when I put the mask to my face.... Hmh... It feels cool and comfortable on face.

Jiahahahahaha xd

Some people choose to take the mask to refrigerator first before applying it. They said for the mask to be cooler. But I didn't do that. This is just as it is. And it's already comfortable *thumbs up

Let's see the before after using


You can see right.... after using my skin looks smoother and brighter. Btw, this pic taken without editing except the watermark.^^

LIKES

1. Absorp quickly
2. Comfortable on face
3. The effect seen dirrectly after using
4. The essence is tooo oooo much. The rest of the essence, I just let em in the sachet, I used it as daily essence before using cream in the tomorrow days ^^
5. Good price, No expensive.... kk
6. Contains Collagen.

DISLIKES

1. A lil bit doesnt like the scent. It's not a pleasant smell, but not unpleasant too. And I'm too confused how to describe it XD. Maybe cause I didn't adapt with it yet. ;)

But all over I love this musk !

Rating : 5/5

Price : 30 Pcs = IDR 250,000

Buy here.

The count is a mask priced only IDR 7,000. Usually if we buy it one pcs, It's IDR 15,000. So much cheaper.

Well, Guys,... that's all my review tonight. I hope it can be helpful for you guys who will buy this mask sheet. Good night~



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih telah berkunjung ke sheilandak.blogspot.com :)

Kritik dan saran anda akan sangat membantu untuk kebaikan blog ini^^

[Thanks for visiting sheilandak.blogspot.com :)

Your critics and wise will help this blog to be better in the future^^]